• Mom and Baby,  Rekomendasi Shopee,  Review,  Review Product

    Review Slow cooker Baby Safe

    ada 2 metode umum dalam memasak MPASI yang sering dilakukan bunda-bunda memasak menggunakan panci dan slow cooker. Masing-masing metode memiliki kekurangan dan kelebihan. Memasak menggunakan panci umumnya lebih cepat matang dan kita bisa memasukkan bahan-bahan berselang waktu menurut tingkat kelamaan matang, hanya saja kekurangannya perlu mengaduk agak lama agar semua bagian matang sempurna. Perlu melakukan teknik 5-30-5 untuk mempercepat masak bubur dari beras dan akan lebih cepat kalau langsung dari nasi. Memasak dengan metode slow cooker proses memasak menjadi lebih praktis namun lebih lama, tetapi aroma masakan akan lebih keluar